Kalbar flora observation

Gironniera nervosa

Codeyus-061
Date2014-09-20
Obs byFathul Yusro
MicrohabitatTanaman ini tumbuh di tanah alluvial dengan kondisi berlereng dengan tanaman sekitar kelapa, rotan dan bambu
Habittree
DBH (cm)30.0
Height (m)12
NotesDaun berhadapan, bagian atas berwarna hijau tua dan bagian bawah hijau muda, tepi daun bergerigi, ujung daun lancip dan terdapat bulu halus pada permukaan daun. Buah berwarna kuning dengan bagian dalam kosong.
Field IDGironniera nervosa
Id Confid.medium
ID byFathul Yusro
ID date2014-09-20
Photos byFathul Yusro
Place nameRumah Pelangi, Sungai Ambawang 2
HabitatBerawa dan berbukit dengan jenis tanah PMK
KabupatenKubu Raya
ProvinceKalimantan Barat